Kumpulan artikel Komputer Pilihan

12

Cara Memberi Password Setiap Aplikasi Komputer

Memproteksi komputer dengan memberi password pada setiap program atau aplikasi atau sebagian aplikasi tertentu bisa menjadi solusi jika komputer Anda banyak yang memakai. Mungkin Anda yang berprofesi sebagai administrator, guru operator atau siapapun yang...

0

Mengetahui Penyebab Hardisk Cepat Penuh dan Mengatasinya

Cari tahu file apa atau folder mana penyebab hardisk penuh atau temukan di mana file-file besar yang membuat hardisk cepat penuh. Sebelum Anda memutuskan untuk menghapus file atau folder karena kekurangan space hardisk, sebaiknya...

7

Hapus Sampah Windows dan Bersihkan Folder WinSxS

Dengan membersihkan folder WinSxS Anda bisa membersihkan hardisk dan mendapatkan kembali free space dari ratusan megabytes hingga bergiga-giga. Folder WinSxS (Windows component Store) digunakan dalam proses instalasi, windows update, service pack dan instal hotfix....

27

Cara Mengetahui Program Komputer yang Terhubung Internet

Beberapa aplikasi / program dapat terhubung dengan internet tanpa kita sadari atau diam-diam. Sebagian bisa tersambung internet secara otomatis, dan sebagian lainnya justru dipicu oleh aktivitas pengguna dan program yang bersangkutan. Efek pertama yang...

17

8 Software Terbaik Alternatif Pengganti Bluestack

Beberapa software alternatif selain bluestack ini saya rekomendasikan untuk Anda coba. Alasannya karena lebih hemat sumber daya komputer sehingga komputer dengan spek rendah pun bisa menjalankannya. Sampai hari ini mungkin bluestack adalah emulator android...