Akhirnya.., setelah tiga hari merangcang aplikasi iseng buat webku, selesai juga deh aplikasi flash ini. Yang bikin lama sih idenya, sempat agak lama juga mikirin apa saja yang bakal dibuat dalam aplikasi ringan ini. Masalahnya terbentur sama ukuran file juga yang diminimalisir sekecil mungkin, ya meskipun agak sedikit mengekang kreatifitas akhirnya buat aplikasi sederhana ini saja. (See below-PC Only)
Buat Sobat yang tertarik dan seneng buat aplikasi flash, atau mungkin sobat webmaster yang ingin membuat situsnya lebih rame, flash adalah pilihan yang tepat. Disamping animasi yang lebih menarik daripada gambar animasi biasa seperti gif, flash juga memungkinan untuk membuat interaksi aktif yang menuntut adanya fungsi, command dan interaksi lainnya yang unik. Nah, ini adalah contoh sederhana flash untuk aplikasi web:
Aplikasi di atas terdiri dari menu sederhana berupa link untuk profil, tentang, dan hiburan berupa “Cangehgar” para penyiar Rama FM Bandung π (Untuk download koleksi Cangehgar secara lengkap silahkan klik di sini ). Flash di atas terbilang cukup kecil bahkan dibandingkan dengan gambar statis sekalipun. Terdiri dari 3 bagian pokok, container (26 kb), about (16 kb) dan hiburan (15 kb). Nah di sinilah hebatnya flash, dengan file kecil saja namun cukup memberikan keunggulan lebih dibandingkan gambar animasi biasa atau menggunakan javascript. Software yang saya gunakan untuk membuat flash ini adalah SWISH 2.0, silahkan download SWISH di sini. Berikut adalah contoh-contoh lain penggunaan flash untuk web:
- https://www.finderonly.net
- My Profile
- My Gallery
- Donβt click it!
- http://looperz11.xtgem.com
- Jika sobat menggunakan PC, sobat pasti melihat menu extra + hiburan yang nampak βfloatingβ di sisi sebelah kanan sobat (udah pindah). Nah, itupun dibuat menggunakan SWISH 2.0 ini.
Untuk share tutorial lebih leluasa, silahkan Gabung di Forum kecil-kecilan saya atau silahkan berkomentar. Oya, silahkan nikmati pula cerita-cerita lucunya dengan mengklik hiburan pada flash di atas dan klik judul-judulnya. Have Fun…
semangat update yang lucu
kerennn update terus semangat,,,,
Trims, coba juga deh asyik lho!
keren abis ndan
Hahahaha… cukup menarik bro Animasi Flash nya.
Gw kaget banget pas buka yg Menu “Dont Click Me”, kamprettt untung gw kaga jantungan. Ckckckck π
Gw coba sedot nih apkilasinya π
Tar ajarin gw ya bro. hihiihi
Baguslah gak jantungan sob, sebab sering jg gw kena marah sm mereka yg jantungan, π
Makasih sharenya bro.. really helpfull