Seputar Browser

0

Cara Memasang Add On yang Diblok pada Browser Firefox

Ada kalanya addon firefox tidak dapat diinstal / dipasang karena diblokir oleh browser mozilla firefox sendiri. Alasan utama dari pemblokiran addon / pengaya ini kebanyakan karena masalah security, add on yang lawas hingga addon...

0

Cara Menyimpan Alamat Website Penting (Bookmark) di Chrome

Menyimpan alamat website atau blog (bookmark) sepertinya masih jarang dimanfaatkan banyak pengguna internet. Sekilas memang terdengar sepele tapi sebenarnya penting. Menyimpan alamat website di browser bisa memungkinkan Anda menyimpan hasil pencarian, informasi penting yang...

2

Lokasi Folder Hasil Download Browser / IDM & Cara Menggantinya

Masih banyak pengguna internet yang kesulitan mencari dan menemukan lokasi folder hasil download dari internet. Sehingga tidak jarang malah bingung sendiri, sudah lama-lama mendownload dan menghabiskan data internet tapi file yang diunduh malah tidak...

4

Browsing Sehat Nyaman Chrome & Firefox pakai Mode Malam

Night mode atau mode malam pada browser chrome dan firefox sangat berguna sekali untuk menjaga kesehatan mata, menghindari mata perih dan mata lelah. Cahaya terang komputer atau laptop bisa berbahaya dan merusak mata. Maka...

23

Cara Menjalankan Aplikasi Android (APK) di Chrome

Android anda lambat, sering lag atau hang ketika menjalankan aplikasi android? Cobalah saja jalankan atau buka aplikasi android dengan browser chrome. Trik ini adalah cara yang paling efisien, hemat sumber daya namun terbukti berguna...